Sebagai ucapan terima kasih kepada para pembicara dalam Seminar Ilmiah Populer yang dilaksanakan secara rutin setiap dua bulan di Berlin, FDIB menyampaikan sebuah penghargaan dalam bentuk piagam.